Show/hide full quest's text Tapi bukankah agak sedikit aneh? Dia yang diam saja saat sarangnya diobrak abrik tiba-tiba muncul saat mencoba mendapatkan sampel. Untuk sekarang, ayo kita sampai kan laporan yang kita dapat dari Myra. Aku jadi penasaran reaksi dari kepala desa.
Pergi ke Kepala Desa
Meski aku telah tahu bahwa di dalam batu ini terkandung kekuatan yang hebat, tapi aku tidak menyangka itu bisa sampai mengubah satu suku seperti ini... Tapi karena Serigala Merah telah kehilangan ketuanya maka semangat tempur mereka juga pasti telah berkurang. |