ID: 6676/5
Panggung Kekayaan
KR name: 부의 무대
icon Quest
Nama Wilayah: Kamasylvia
Category: Quest Biasa
Type: Character quest
Level: 1

First quest in the chain:
icon - Cara Bertahan Guild
Previous quest in the chain:
icon - Bangsawan yang Rumit
Next quest in the chain:
icon - Dalang Tidak Terduga


Start NPC:
icon - Pemburu Gelap Jerrimo
End NPC:
icon - Lieber Rousseau

- Penjelasan:
Menerima kotak yang cukup berat dari Jerrimo berisi jasad binatang yang diburu. Pergi ke Pelelangan Imperial Calpheon dan temui juru lelang, Lieber Rousseau.

※ Jika kehilangan Kotak Lelang Imperial Jerrimo, kamu dapat mendapatkannya kembali dari Jerrimo di Habitat Serigala Bulu Liar di Kamasylvia.

Nah, kerja sama kita berakhir di sini.
Sedih? Heheh, mari kita buat janji lain kedepannya.
Sepertinya kamu tidak begitu berbeda dariku.
Kamu tampak ingin segera dibayar.
Baiklah baiklah. Aku tidak akan menahanmu lebih lama lagi.
Pergi ke Pelelangan Imperial di Ibu Kota Calpheon.
Seperti kamu menunggu bayaranmu yang besar,
orang-orang penting juga tidak sabar menunggu karya kita!

Seperti kamu menunggu bayaranmu yang besar,
orang-orang penting juga tidak sabar menunggu karya kita!

Oh oh, Serigala Bulu yang berkilau.
Warna elegan Ferrina!
Ini adalah makhluk-makhluk indah yang lahir
di alam Kamasylvia yang penuh dengan hadiah alam!
{ChangeScene(kamamilkquest_01)Sangat… begitu indah. Kapan pelelangan dimulai?
Guild Saudagar Xian hebat, di Kamasylvia yang tertutup itu...
{ChangeScene(kamamilkquest_02)Wow, benar-benar ada Serigala Berbulu...
Aku ingin membuat kipas baru dari bulu Ferrina itu!
Tidak, apakah harus aku jadikan selimut...
Serigala Bulu akan aku jadikan pajangan tembok taksidermi.
{ChangeScene(RUSSO_01)Haha, sangat bersemangat.
Jika kamu telah melihat nilainya, jangan ragu.
Pelelangan akan dimulai dalam 10 menit.
Permisi... Bisakah aku berbicara denganmu secara pribadi sebentar?

Target Penyelesaian: Lieber Rousseau
- Membuka Kotak Jerrimo di Pelelangan Imperial Calpheon
Required actions:
  1. Use item:
    icon
    - Jerrimo's Imperial Auction Box

Hadiah
exp
- Contribution EXP (300)
exp
- EXP (100)
- Gold Bar 10G
Quest requirements
Finished quest: icon - Bangsawan yang Rumit
Required to open quests
BBCode
HTML


Login to comment