Show/hide full quest's text Aku mendengar rumor yang menarik akhir-akhir ini. Apa kamu pernah melihat Pemburu Manshaum sebelumnya? Kudengar mereka melempar boomerang yang dibuat dari tulang binatang atau kulit pohon dalam perburuan mereka. Orang luar yang pernah melihat senjata mengerikan mereka lari ketakutan. Sulit untuk mengenai target secara tepat dengan menggunakan Dart atau Boomerang. Berat, keseimbangan, besar kekuatan yang tepat.. begitu banyak yang diperlukan. Ngomong-ngomong, bisakah kamu mendapatkan salah satu weapon Manshaum untukku? Aku akan membalasnya dengan setimpal.
Aku tahu akan berbahaya untuk menerobos masuk tepat ke dalam Sarang Manshaum. Jangan paksakan dirimu di luar sana.
Ini senjata mereka? Terima kasih. Jika aku bisa menguak rahasia mereka, aku bisa membuat Dart terbaik! Ha ha ha! |