ID: 3510/45
Keluarlah, Keluar, Dimanapun Kalian Berada
KR name: 꼭꼭 숨어라
icon Quest
Nama Wilayah: Kota Besar Calpheon
Category: Quest Biasa
Type: Character quest
Level: 1

First quest in the chain:
icon - Melaporkan Transaksi Ilegal
Previous quest in the chain:
icon - Mengetahui Semuanya
Next quest in the chain:
icon - Gift for Happiness


Start NPC:
icon - Elias
End NPC:
icon - Elias

- Penjelasan:
Elias sedang bermain petak umpet bersama teman-temannya di taman orang kaya. Bantu dia untuk menemukan teman-temannya.

Taman orang kaya adalah tempat yang menyenangkan.
Sangat menyenangkan bermain di sini, karena ada begitu banyak pohon dan tanaman.
Aku bermain petak umpet dengan teman-temanku,
tapi aku tak bisa menemukan mereka.
Bisakah kau membantu menemukan teman-temanku?
Akan sangat lama bagiku jika aku melakukan ini sendirian.

Jika kau melihat dari dekat pepohonan dan tanaman,
kau akan menemukan teman-temanku.

Wah, kau benar-benar sudah menemukannya.
Kau tampak bebas. Apa kau mau bermain bersama kami?

Target Penyelesaian: Elias
- Menemukan Emilio
- Menemukan Manuel
- Menemukan Pablo
- Menemukan Dante
- Menemukan Adrian
Required actions:
  1. Meet NPC: Emilio
  2. Meet NPC: Manuel
  3. Meet NPC: Pablo
  4. Meet NPC: Dante
  5. Meet NPC: Adrian

Hadiah
exp
- Contribution EXP (80)
exp
- EXP (100)
Pilih
- HP Potion (Medium)
- MP Potion (Medium)
Quest requirements
Level: 40+
Amity yang dibutuhkan: >0 ( icon - Giovan Grolin)
BBCode
HTML
Sort by: Rating Date
avatar
Anonymous 4-04-2016 01:34
Pablo is inside the tree that looks like a snowman (straight ahead from the quest giver). Continue straight ahead and you'll find Dante inside the trees. The last 3 kids are hiding in the hedges to the right.
11


Login to comment